Kondisi Utqiagvik di Alaska Utara. (Foto: bobobox.com).

Utqiagvik, Satu-satunya Wilayah di Dunia yang Alami Fenomena Langka Sinar Matahari

Publish by Redaksi

NEWS, IDenesia.id - Utqiagvik atau yang dulunya bernama Barrow terletak di Alaska Utara. Tempat ini diselimuti kegelapan tanpa sinar matahari selama 65 hari atau yang sering dikenal dengan malam kutub. Istilah ini disematkan untuk wilayah tanpa sinar matahari selama lebih dari 24 jam.

Lokasinya yang hanya berjarak beberapa ratus kilometer dari lingkaran Kutub Utara, menyebabkan Utqiagvik tidak disinari matahari selama dua bulan atau 65 hari. Utqiagvik mengalami kegelapan total selama dua bulan dalam setahun. Pada bulan November hingga Januari.

Uniknya, setelah mengalami malam kutub, pada musim panas matahari tidak terbenam sepenuhnya, tempat ini akan terus menerus cerah dan tidak akan melihat matahari terbenam selama berbulan-bulan.

 

cropped-FAVICON-1.png
IDenesia Daily
hello world!
cross